Melihat Jakarta di Gothenburg

*) Kaki saya akhirnya menapak kembali di negara Swedia. Tak terasa, ternyata sudah setahun saya meninggalkan Gotheburg. Tempat yang pernah menjadi rumah bagi saya selama lima tahun lamanya. Gothenburg, atau dalam penulisan aslinya Göteborg, merupakan kota kedua terbesar di Swedia, setelah ibukota Stockholm. Letak geografisnya berada di tepi pantai barat Swedia, negara yang banyak orang…

Mezquita, Menapak Jejak Islam yang Tersisa di Negara Spanyol

*) Matador dan tari flamenco, mungkin itu yang terpikir di benak anda ketika mendengar negara Spanyol. Belum banyak yang tahu, bahwa Spanyol menyimpan pesona tersendiri terutama bagi umat Islam. Bagian selatan Spanyol, atau yang akrab disebut dengan Andalusia, merupakan saksi sejarah bahwa kejayaan Islam pernah mencapai tanah Eropa. Beberapa peninggalan agama Islam masih bisa ditemui…